
Berdasarkan spesifikasi yang disajikan, Anda harus memutar perangkat sebanyak 130 kali hingga mendapatkan daya yang cukup untuk membuat panggilan selama 2 menit. Jika dalam keadaan standby (siaga), ponsel bisa bertahan sekitar 25 menit.
Meskipun ada cacat sedikit dalam perhitungan daya yang dihasilkan, charger baterai ponsel berkekuatan jari ini bisa menjadi solusi hijau karena meminimalkan penggunaan listrik.
Source : http://www.mediaindonesia.com/read/2010/12/12/185818/46/7/Charger-Ponsel-Tenaga-Jari
0 komentar:
Posting Komentar